Galeri Produk

Setiap produk yang kami tampilkan di Alpha Edison Batuceper bukan hanya sekadar barang, tetapi bagian dari perjalanan panjang kami melayani pelanggan dari berbagai daerah di Indonesia — bahkan hingga ke lokasi-lokasi pelosok yang sulit dijangkau. Kami sering mengantarkan tangki air, toren, dan perlengkapan rumah tangga melewati gang sempit, jalan curam dan menanjak, hingga daerah terpencil yang tak bisa dimasuki truk besar.

Dulu, untuk membeli tangki air atau peralatan rumah tangga, orang harus datang ke toko bangunan yang kumuh dan pilihannya terbatas. Kini, semua bisa dilakukan cukup dari genggaman tangan. Melalui etalase toko online kami di Shopee, pelanggan dapat memilih berbagai kebutuhan rumah tangga seperti tangki air, toren ramping, septic tank, pipa AC, hingga peralatan elektronik dari merek-merek terpercaya.

Harga yang kami tawarkan lebih murah dibandingkan toko bangunan atau toko offline, karena bagi kami, yang utama bukan keuntungan besar melainkan kepuasan pelanggan.

Ribuan testimoni positif di Shopee membuktikan pelayanan kami cepat, ramah, dan terpercaya. Jika ada kendala pengiriman, biasanya berasal dari pihak ekspedisi, bukan dari pelayanan kami — dan semua pelanggan mengakui bahwa mereka puas serta ingin berbelanja lagi.

Banyak kontraktor proyek, klinik, laboratorium, dan rumah sakit juga menjadi pelanggan setia kami karena harga bersaing dan kerja sama yang fleksibel dalam pengiriman. Bahkan setiap hari kami menerima puluhan order untuk doorprize kantor seperti magic com, kipas angin, water dispenser, seterika dan masih banyak lagi

Kunjungi Galeri Produk Alpha Edison dan temukan beragam produk berkualitas terbaik untuk kebutuhan rumah dan proyek Anda!

Galeri Instagram